28
Oct 2023
0
Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 : “Bersama Majukan Indonesia”
MAN 2 SemarangSabtu, 28 Oktober 2023 Peringatan hari sumpah pemuda hari ini di MAN 2 Semarang tidak hanya diisi dengan upacara tapi juga lomba – lomba karena juga memperingati hari santri dan bulan bahasa. Kegiatan hari ini dimulai dengan upacara pada pukul 7.00 – 7.45 dilanjutkan dengan lomba-lomba hingga selesai. Upacara dipimpin Dra Muntafiah M.Pd yang membacakan pidato dari Menpora...
23
Oct 2023
0
Juara 3 Bulu Tangkis Piala Rektor USM-PWI Jateng
MAN 2 Semarang tampil sebagai juara 3 dalam Kejuaraan Bulu Tangkis Setyo Budi Open Piala Rektor USM – PWI Jateng 2023 yang berakhir Sabtu (21/10) di Gelora Prof Sudarto SH, kampus Universitas Semarang. Juara 3 tersebut dipersembahkan oleh Andreano, ini berkat kerja keras kedisiplinan pemain dan support dari guru olahraga MAN 2 Semarang M Aditia S.Si dan Suprianto S.Pd. Kepala...
22
Oct 2023
0
Hari Santri : Jihad Santri Jayakan Negeri
MAN 2 Semarang Minggu, 22 Oktober 2023 Pukul 7.00 -7.45 Peringatan Hari santri di tetapkan Presiden Joko Widodo dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 22 Tahun 2015. Dalam Keppres tersebut, setiap tanggal 22 Oktober diperingati sebagai Hari Santri. Hari Santri ditetapkan Jokowi di Masjid Istiqlal, Jakarta. Keppres tersebut diteken langsung oleh presiden pada 15 Oktober 2015. Keppres ini ditetapkan dengan menimbang...
19
Oct 2023
0
Incessantly Asked Questions On Digital Forex Transactions Inside Revenue Service
The blockchain technology behind cryptocurrency transfers presents advanced safety features https://www.ourbow.com/category/health/. Cryptocurrency processing reduces these fees as a end result of it bypasses intermediaries like banks and credit card corporations – this protects your business a considerable amount of money. Spot crypto-related scamsScammers are using some tried and true rip-off ways — only now they’re demanding fee in cryptocurrency. Investment...
16
Oct 2023
0
Sosialisasi Masuk Perguruan Tinggi
Senin, 16 Oktober 2023pukul 8.30-10.00MAN 2 SemarangSosialisasi Masuk Perguruan Tinggi Perguruan Tinggi adalah satuan pendidikan yang menyelenggarakan pendidikan tinggi dan dapat berbentuk akademi, politeknik, sekolah tinggi, institut, atau universitas. Siswa yang belajar diperguruan tinggi biasanya disebut kuliah, Kuliah memberikan kesempatan kepada seseorang untuk meningkatkan kualitas hidup. Dalam kuliah, seseorang akan mendapatkan ilmu dan pengetahuan yang lebih luas dan mendalam. Selain...